Analisis loyalitas merk terhadap produk shampo pantene (survey pada Kelurahan Karangrejo Kecamatan Karangrejo Kabupaten Magetan)

Anggraini, Vivin Dian (2003) Analisis loyalitas merk terhadap produk shampo pantene (survey pada Kelurahan Karangrejo Kecamatan Karangrejo Kabupaten Magetan). Undergraduate thesis, Universitas Katolik Widya Mandala Madiun.

[img] Text (ABSTRAK)
ABSTRAK.PDF

Download (895kB)
[img] Text (BAB I)
BAB I.PDF

Download (465kB)
[img] Text (BAB II)
BAB II.PDF
Restricted to Registered users only

Download (945kB)
[img] Text (BAB III)
BAB III.PDF
Restricted to Registered users only

Download (467kB)
[img] Text (BAB IV)
BAB IV.PDF
Restricted to Registered users only

Download (731kB)
[img] Text (BAB V)
BAB V.PDF

Download (174kB)
[img] Text (LAMPIRAN)
LAMPIRAN.PDF
Restricted to Registered users only

Download (640kB)

Abstract

Masalah yang hendak diteliti jawabannya dalam penelitian ini adalah apakah konsumen mempunyai loyalitas merk terhadap produk shampo Pantene. Suhubungan dengan masalah tersebut diajukan hipotesis sebagai berikut: Konsumen di Kelurahan Karangrejo, Kecamatan Karangrejo, Kabupaten Magetan mempunyai loyalitas merk pada produk shampo Pantene. Sejalan dengan masalah tersebut dan hipotesis penelitian maka penelitian ini dilaksanakan dengan menggunakan metode Multiatribute Attitude Model. Hasil analisis menunjukkan bahwa, atribut kualitas produk adalah atribut yang dianggap paling penting oleh konsumen karena mempunyai bobot atau nilai yang paling besar yaitu sebesar 16, sedangkan atribut yang dianggap paling tidak penting oleh konsumen adalah atribut harga jual produk dengan bobot atau nilai sebesar 2. Dari perhitungan sikap konsumen secara keseluruhan (AB) diperoleh nilai sebesar 10,95. Dari bukti-bukti tersebut dapat disimpulkan bahwa konsumen mempunyai loyalitas merk terhadap produk shampo “Pantene” karena apa yang diinginkan konsumen (ideal ) ada pada atribut-atribut produk sudah sesuai dengan apa yang diyakini (belief) ada pada produk. Berdasarkan temuan-temuan tersebut maka diajukan saran-saran bagi perusahaan untuk mempertahankan kualitas produk dan melakukan periklanan atas produk yang lebih gencar.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: loyalitas merk, shampo pantene, kualitas produk
Subjects: Faculty of Economics
Faculty of Economics > Management
Divisions: Fakultas Ekonomi Dan Bisnis > Prodi Manajemen
Depositing User: Petrus Suwandi
Date Deposited: 09 May 2022 08:08
Last Modified: 09 May 2022 08:08
URI: http://repository.widyamandala.ac.id/id/eprint/2273

Actions (login required)

View Item View Item